Terkait Banyak Baligho Dirusak dan Hilang Asep Japar: Minta Relawan Tak Terpancing

    Terkait Banyak Baligho Dirusak dan Hilang Asep Japar: Minta Relawan Tak Terpancing

    Sukabumi - Suhu politik menjelang pilkada 2024, khususnya di Kabupaten Sukabumi eskalasinya kian  meningkat.

    Namun dibalik kondisi tersebut, ternyata tidak lepas pro dan kontra antara para pendukung. Termasuk banyak pengrusakan dan penghilangan baligho para bakal calon.

    Salah satunya diakui Calon Bupati Sukabumi H.Asep Japar yang saat ini memiliki nama paling populer sebagai kandidat terkuat.

    Menurutnya, banyaknya pengaduan para pendukung di berbagai daerah di Kabupaten Sukabumi yang oknum melakukan perusakan dan penghilangan atribut sosialiasi dirinya.

    "Akhir-akhir ini banyak pengaduan dari berbagai daerah terkait pengrusakan dan penghilangan atribut kampanye seperti spanduk yang dirobek dan dirusak" ungkap Asep Japar saat memenuhi undangan deklarasi keluarga besar Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) PAC Kabandungan, di gedung BLK Kabandungan, Selasa 27 Juni 2024.

    Pihaknya meminta agar para pendukung tidak terpancing dan tetap konsen pada sosialisasi pada pemenangan. Ia meminta untuk menyerahkan semuanya kepada Allah SWT dengan kesabaran.

    "Jangan-jangan terpancing, politik memang kejam. Tidak boleh kita melakukan kampanye dengan cara jahat. Jika ada orang lain menyerang kita, mari kita serahkan kepada Allah SWT dengan kesabaran. Saya memohon agar para pendukung tetap santun, sepakat ya, " tambah Asep Japar.

    Asep Japar mengakui sebagai manusia tentu sakit melihat kondisi perusakan atributnya akhir-akhir ini.  Namun kuatnya komitmen membangun Sukabumi tanpa konflik karena itu ia terima dengan ikhlas dan sabar.

    " Tak ada yang merintangi sebuah doa dan ikhtiar. Karena itu, saya menyerahkan kepada Allah SWT saja. Kalau ada orang yang dzolim biarkan saja, jangan dibalas. Saya minta semua agar tetap kondusif, " pinta Asep Japar.

    terkait banyak baligho dirusak dan hilang asep japar minta relawan tak terpancing
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Kapolres Sukabumi Kunjungi SDN Otista Palabuhanratu, Bagikan Makan Siang Gratis
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kedekatan dengan Warga Melalui Giat DDS
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Tentang Keamanan dan Bahaya TPPO
    Safari Subuh Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Meningkatkan Silaturahmi dan Keamanan di Tengah Masyarakat
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbau Masyarakat Jaga Kondusifitas dan Waspada Cuaca Ekstrem
    Patroli Biru Malam Polsek Palabuhanratu Tingkatkan Keamanan Masyarakat
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Calon Bupati Sukabumi Asep Japar Bantu Perbaiki Rumah Guru Ngaji yang Rusak 15 Tahun
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan KPPS untuk Pemilu yang Aman dan Lancar
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Melakukan Anjangsana dan Berikan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Gencarkan Silaturahmi dan Sosialisasi Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Mengadakan Kegiatan Police Goes To School di SMA N 1 Nyalindung
    Sambang warganya oleh Polsek Sagaranten Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi Sosialisasikan Pencegahan Beragam Ancaman di Masyarakat

    Ikuti Kami